Mohon tunggu...
Raudhatul Ilmi
Raudhatul Ilmi Mohon Tunggu... Freelancer - Content Writer & Script Writer

Jangan Pernah Protes pada Proses

Selanjutnya

Tutup

Healthy Pilihan

Ragam Manfaat ASI Eksklusif bagi Ibu Menyusui dan Si Buah Hati

6 Oktober 2022   11:28 Diperbarui: 6 Oktober 2022   11:35 225
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Hormon insulin sendiri dapat memicu terjadinya pembentukan jaringan lemak. Sedangkan  ASI tidak banyak memicu pembentukan jaringan lemak pada bayi.

Bayi yang diberikan ASI juga memiliki kadar leptin lebih tinggi. Bahasa gampangnya Leptin adalah hormon yang memiliki peran untum menimbulkan rasa kenyang dan juga berperan dalam proses metabolisme lemak.

Selain itu, ASI juga mendukung pertumbuhan bakteri sehat yang hidup di sistem pencernaan bayi. Hal ini dapat memengaruhi metabolisme tubuh serta berkontribusi terhadap berat badan yang ideal bagi si buah hati.

4. Mengurangi risiko alergi pada anak

ASI berperan dalam mengurangi risiko alergi pada anak.  Secara umum ASI mengandung 5 antibodi, yaitu imunoglobulin A, D, G, M, dan IgE. Yang mana masing-masing memiliki fungsinya sendiri untuk membantu agar tubuhnya tetap sehat dan terhindar dari alergi.

5. Dapat mengurangi risiko terjadinya sindrom kematian bayi mendadak (SIDS).

ASI eksklusif dapat mengurangi risiko terjadinya sindrom kematian bayi mendadak. Penelitian ini menunjukkan bahwa efek ASI dalam mengurangi risiko terjadinya SIDS ini baru akan terlihat jika ASI diberikan secara eksklusif minimal dalam jangka waktu 2 bulan.

6. Melangsingkan tubuh

Aktivitas Menyusui dapat membakar kalori, sehingga membantu para bunda dalam menurunkan berat badan lebih cepat. Tubuh Anda dapat membakar sekitar 500 kalori ketika  tubuh memproduksi ASI.

7. Mengurangi stres

Menyusui dapat merangsang produksi hormon oksitosin yang bisa memuat sang bunda merasa lebih relaks. Aktivitas menyusui juga lebih praktis, karena bunda tidak perlu repot-repot menyeduh susu formula, mencuci, mensterilkan, serta mengeringkan botol susu. Dengan demikian, bunda bisa memiliki waktu lebih banyak untuk bersantai bersama Si buah hati tercinta.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Healthy Selengkapnya
Lihat Healthy Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun