Mohon tunggu...
PUTRI ISWINARTI
PUTRI ISWINARTI Mohon Tunggu... Guru - Tulisanku adalah lintasan sejarahku

Seorang guru yang senang menulis cerita anak dan penikmat puisi.

Selanjutnya

Tutup

Puisi Pilihan

Plok Plok Plok

8 Desember 2023   17:21 Diperbarui: 8 Desember 2023   17:35 103
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

plok...plok...plok

Kesepian mengajariku menikmati

sorot lampu panggungmu  yang kian lama

mengeringkan airmata.

Kau tahu aku dry eyes.

Level airmataku nyaris nol.

Nyaris.

Mungkin sudah tumpah dalam kucuran kesepian.

Kesepian apa lagi yang harus diperjuangkan

di tengah riuh ruang dansa-dansi?

Jakarta, 28 Mei 2021

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun