3. Nilai- A3 menunjukan nilai yang baik dan kurang baik;
4. Organisasi-A4 penyatuan nilai, sikap yang terjamin dalam filsafat hidup;
5. Karakterisasi-A5 Karakter dan daya hidup seseorang berdasarkan nilai yang dianut.
3. Ranah Psikomotor
Model psikomotor berfokus pada gerakan fisik, koordinasi, dan segala sesuatu yang berhubungan dengan keterampilan motorik.
1. Peniruan-P1 mengamati perilaku
2. manipulasi - P2 melakukan tindakan sesuai dengan instruksi
3. Ketetapan-P3 mengulangi pengalaman serupa menuju ke arah yang lebih baik
4. Artikulasi - P4 koordinasi serangkaian tindakan untuk mencapai keselarasan dan konsistensu internal
5. Naturalisasi- P5 kinerja tingkat tinggi menjadi alami
Seiring dengan perkembangan zaman taksonomi Bloom diubah oleh Lorin Anderson mengalami perubahan pada tahun 2021.