Mohon tunggu...
Pipi Ariyanti
Pipi Ariyanti Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa

Mahasiswa Jurusan Kimia Program Studi Pendidikan Kimia

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Alam & Tekno

Mengenal Teknik Pemisahan Sederhana: Apa Itu Kromatografi Kertas?

3 Juli 2022   21:12 Diperbarui: 3 Juli 2022   21:51 1732
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilmu Alam dan Teknologi. Sumber ilustrasi: PEXELS/Anthony

1. Identifikasi dan pemisahan pigmen atau pewarna alami dan sintetik

2. Identifikasi dan pemisahan kation anorganik

3. Identifikasi dan pemisahan Senyawa aktif pada ekstrak tanaman seperti senyawa alkaloid dan senyawa fenolik

4. Identifikasi dan pemisahan asam-asam amino

Kelebihan Kromatografi Kertas

1. Tidak diperlukan peralatan yang teliti dan mahal

2. Hasil yang baik dapat diperoleh dengan peralatan yang sangat sederhana

3. Senyawa-senyawa yang terpisah dapat dideteksi pada kertas dan dapat diidentifikasi

Kekurangan Kromatografi Kertas

1. Membutuhkan waktu yang lama

2. Keterbatasan parameter uji karena tidak semua campuran dari senyawa-senyawa dapat dipisahkan dengan menggunakan kromatografi kertas

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Alam & Tekno Selengkapnya
Lihat Ilmu Alam & Tekno Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun