Mohon tunggu...
Adriansyah Abu Katili
Adriansyah Abu Katili Mohon Tunggu... Dosen - Melukis dunia dengan kata-kata.

Pendidik anak bangsa pada Program Studi Pendidikan Bahasa Inggris Universitas Negeri Gorontalo yang gemar membaca segala macam bacaan dan suka melukis dunia dengan kata-kata.

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan Pilihan

Pendidikan yang Menghasilkan Generasi Bisu: Refleksi Politik Pendidikan di Indonesia

26 November 2023   08:56 Diperbarui: 29 Februari 2024   08:14 388
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Lantas, apa peran guru? Peran guru, menurut Freire, adalah bersama-sama dengan murid membaca kenyataan untuk menjadi bahan pelajaran. Kemudian bersama-sama murid merumuskan keadaan. Lalu bersama-sama menciptakan idea perubahan. Singkatnya, bersama-sama murid belajar menciptakan dan menyuarakan idea perubahan, bukan mengkonsumsi idea yang belum tentu bermanfaat bagi mereka.

Bagaimana kita bisa mewujudkan pendidikan seperti itu? Jawabannya adalah dengan membebaskan pendidikan dari belenggu kekuasaan. Jangan biarkan pendidikan menjadi agen pelestari kekuasaan, tapi sebagai sumber perubahan. Dan guru sebagai ujung tombak pendidikan harus dimerdekakan dari kewajiban menjadi agen kekuasaan. Jadikan guru sebagai agen perubahan seperti H. Ahmad Dahlan dan para murid serta pengikutnya yang menjadi agen perubahan cara berpikir umat pada masanya.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun