Mohon tunggu...
Odi Shalahuddin
Odi Shalahuddin Mohon Tunggu... Konsultan - Pegiat hak-hak anak dan pengarsip seni-budaya

Bergiat dalam kegiatan sosial sejak 1984, dan sejak tahun 1994 fokus pada isu anak. Lima tahun terakhir, menempatkan diri sebagai pengepul untuk dokumentasi/arsip pemberitaan media tentang seni-budaya

Selanjutnya

Tutup

Puisi

Puisi-puisiku Saat SMA

8 November 2011   23:45 Diperbarui: 25 Juni 2015   23:54 252
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Pagi

mimpi baru pergi
kemana langkah mencari hati
menguak rejeki

kuhempas jendela menantang matahari


SORE

nikmatilah
duduk memangku angin

balut luka
ikat dengan sutra

tampak letih,
seharusnyalah istirahat

1987

____________________

Catatan:

Puisi yang terlacak pada saat kelas 2 SMA. Berharap pula bisa menemukan pada periode sebelumnya. Setidaknya pada masa-masa SMP. Hm.. Siapa ya yang masih memegang arsip-arsipnya...?

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun