Mohon tunggu...
Nurul Aulia Fadlilah
Nurul Aulia Fadlilah Mohon Tunggu... Lainnya - Mahasiswa IAIN jember

Semangat tanpa batas

Selanjutnya

Tutup

Filsafat

Aliran Perenialisme dan Tokoh-tokoh Filsufnya

30 Mei 2020   06:09 Diperbarui: 30 Mei 2020   07:03 45
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Filsafat. Sumber ilustrasi: PEXELS/Wirestock


3. Thomas Aquinas

Ia berpendapat bahwa, tujuan pendidikan sebagai usaha untuk merealisasikan kapasitas dalam setiap individu sehingga menjadi aktualitas. Tugas pendidik, mengarahkan kematangan intelektualnya.


4. Robert Maynard Hutchins

Ia berpendapat bahwa, manusia pada hakikatnya adalah makhluk rasional, tujuannya sama dengan tujuan hidup yakni mencapai kebaikan. Ia menekankan pendidikan harus universal, karena rasional manusia yakni menyeluruh.


5. Ortimer Adler

Ia berpendapat bahwa, manusia adalah makhluk rasionalitas yang memilki intelektual. Seperti berfikir, membaca, dan menulis. Pandangannya terhadap peserta didik yakni, peserta didik akan aktif dan menerapkan perilakunya dengan baik apabila pendidik mengajarkannya baik pula.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Filsafat Selengkapnya
Lihat Filsafat Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun