Mohon tunggu...
NUR FAISAL H
NUR FAISAL H Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa

Saya Nur Faisal Hamzah seorang yang memiliki hobi membaca dan menulis suatu karya entah itu puisi atau sajak bahkan novel sedang ku kerjakan

Selanjutnya

Tutup

Cerpen

Di Antara Takdir Chapter 3

12 September 2022   00:40 Diperbarui: 12 September 2022   00:51 356
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

"katanya mau mencari relasi disana" iman menambahkannya.

"program pertukaran mahasiswa ini berapa bulan?" tanya ana yang menyesali perkataannya. 

"oh iya, aku mau minta nomornya bintang yang baru" 

Kemudian ana mengirimkan pesan singkat untuk bintang ia merasa bahwa kejadian malam itu seharusnya tidak perlu terjadi. Disaat yang sama entah kebetulan atau tidak ia melihat instagram lelakinya yang jauh diJakarta sedang berkencan dengan wanita lain, ia merasa sedih dan juga selama ini lelaki yang ia bela mengkhianati hubungannya ketika ia menjaga tapi orang itu malah merusaknya dengan sebuah foto yang dikirimkan oleh rekan kerjanya kemudian ia mencoba menghubungi bintang. 

"kamu, kenapa mengikuti program ini? Apa kamu kecewa denganku tolong kembali aku sangat membutuhkanmu dan tolonglah angkat telponku ini aku ingin bicara denganmu aku tahu perbuatanku saat itu jahat tapi kamu ga harus mengikuti program tersebut aku harap kamu kembali secepatnya permohonan dari orang yang kamu cintai, semoga kamu baik-baik saja dan kembali dengan selamat aku akan menunggumu hingga kamu selesai dengan urusanmu tama salam dari gadis yang kau cintai ini" ia mengetik sambil menangis yang tak bisa ia tahan. 

Sedangkan di belahan Indonesia bintang yang sedang sudah merasakan indahnya hutan diKalimantan, terdengar suara notifikasi Ponselnya yang mengganggu ia sedang bermeditasi lalu ia melihat nomor yang tak ia kenal, lalu ia berkemas kembali kesana karena sudah menyelesaikan program ini, kemudian ia menjawab pesannya.

"aku senang kamu mengabariku, tapi aku masih ada tanggung jawab disini minggu depan aku akan kembali kesana tunggu aku jika kamu butuh pundak untuk bersandar aku selalu ada untukmu"

Melihat gadis yang ia cintai telah mencintainya, hari harinya terasa berwarna kembali senjapun juga ikut senang dengan mempertontonkan keindahannya dan malam - malam pun kembali penuh akan bintang yang bersinar terang walaupun sempat meredup sejenak. Bagaikan anak dari langit yang mendukung suasana hati pria jangkung itu, lalu pengurus meneleponnya bahwa ia telah di luluskan karena mengharumkan nama pondok pesantren tersebut pak kyai dan bu nyai senang atas kelangsungan bintang dalam menempuh kegiatan ini dengan baik sehingga pondok yang ia singgahi menjadi tenar dikalangan mahasiswa karena keberhasilan dan dosen kampus yang melakukan pertukaran mahasiswa bangga karena dalam matakuliah apapun berhasil ia selesaikan secara cepat padahal ia hanya dalam waktu 1 bulan pihak kampuspun bersiap menyambut ia kembali untuk melakukan perayaan khusus.

Hari senin, tanggal 28 september pengumuman hasil lomba puisi bintang pratama adalah orang yang terpampang jelas di salah satu pamflet di stroy instagram official lomba puisi, ia bangga dengan dirinya sendiri kekecewaan memang selalu datang tapi kebahagiaan akan terbit ketika melewati rintangan di alam semesta ini. 

Bak seperti orang yang juara dengan mengikuti lomba internasional, berita ini terdengar hingga telinga indriana, merasa bangga dengan laki-laki yang ia kecewakan bisa berhasil memenangkan lomba dan menyelesaikan program dengan nilai yang memuaskan dan ia saat ini diperbolehkan untuk libur kuliah padahal kalender akademik semester ini masih menyisakan 2 bulan lagi. Kemudian ibunya menelepon bintang.

"ibu mendengar kamu mengikuti lomba puisi dan program pertukaran mahasiswa? Apa itu benar? Kamu juaranya juga?" Serunya suara ibu dengan tangisan haru.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
  7. 7
  8. 8
  9. 9
Mohon tunggu...

Lihat Konten Cerpen Selengkapnya
Lihat Cerpen Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun