Lalu bagaimana kreteria sertifikat yang bisa di gunakan sebagai bukti dukung pada pengelolaan kinerja di Platform Merdeka Mengajar.
1. Sertifikat Dari Kemdikbudristek
Sertfikat yang bisa digunakan sebagai bukti dukung dalam pengelolaan kinerja di Platform Merdeka Mengajar adalah sertifikat yang dikeluarkan oleh kemdikbudrstek.
Sertifikat tersebut biasanya didapat oleh peserta melalui kegiatan webinar atau tatap muka yang diselenggarakan oleh kemdikbudristek baik dalam kegiatan seminar, simposium, pelatihan dan BIMTEK.
Selain itu, sertifikat yang dikeluarkan oleh lembaga  yang memiliki kerjasama dengan kemdikbudristek juga bisa digunakan sebagai bukti dukung misalnya dari Balai Besar Guru Penggerak (BBGP) atau Pusat Data dan Informasi (PUSDATIN).
2. Sertifikat Dari Dinas PendidikanÂ
Selain dari Kemdikbudristek, sertifikat yang legalitasnya bisa diakui sebagai bukti dukung pada pengelolaan kinerja di Platform Merdeka Mengajar adalah setifikat yang dikeluarkan oleh dinas pendidikan.
Dinas pendidikan disitu bisa dinas pendidikan Provinsi atau Kabupaten yang secara jelas menyelenggarakan seminar atau pelatihan bagi guru.
Adapun sertifikat yang dikeluarkan sebagai bukti mengikuti kegiatan harus ditandatangani oleh kepala dinas bersangkutan.Â
Oleh karena itu bagi sekolah yang ingin melakukan diklat sebaiknya bekerjasama dengan dinas pendidikan sehingga legalitas sertifikatnya bisa dipertanggungjawabkan.Â
3. Sertifikat Dari Organisasi Profesi Pendidikan