Mohon tunggu...
Suprihati
Suprihati Mohon Tunggu... Administrasi - Pembelajar alam penyuka cagar

Penyuka kajian lingkungan dan budaya. Penikmat coretan ringan dari dan tentang kebun keseharian. Blog personal: https://rynari.wordpress.com/

Selanjutnya

Tutup

Hobby Artikel Utama

5 Keuntungan Menikmati Foto Lanskap

31 Maret 2020   14:16 Diperbarui: 8 April 2020   07:35 488
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Musim gugur (sumber: pixabay)

Salah satunya adalah menikmati foto lanskap. Meresapi keindahan bentang alam, mensyukuri berkat pemeliharaan. Membayangkan kegigihan sang pengambil foto, Semisal foto matahari terbit, berarti fotografer dan pemuja fajar rela berdingin ria di gunung. Semua membangkitkan kembali mood, suasana hati baik.

Fajar dari Sikunir (sumber: goodnewsfromindonesia.id)
Fajar dari Sikunir (sumber: goodnewsfromindonesia.id)
Suasana hati baik sangat diperlukan saat ini. Mood yang baik memelihara imun kekebalan tubuh terjaga. Suasana hati baik membuat tetap berfikir positif. Yook nikmati saja foto landskap.

Apresiasi kepada fotografer landskap

Akhirnya, terima kasih kepada setiap sahabat fotografer yang bermula dari hobi hingga profesi menyuguhkan foto lanskap. Mengolah kecerdasan estetika menjadi sajian. Baik lanskap alam maupun kultur budaya. Kecintaan, kedisiplinan atas waktu, kepiawaian dan niat suka berbagi, membuat kami dapat menikmatinya.

Menghadirkan rasa santai, meningkatkan rasa cinta alam, menggugah syukur, mengasah impresi, dan memelihara mood. Selamat menikmati ataupun berbagi foto lanskap.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Hobby Selengkapnya
Lihat Hobby Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun