6. Perasaan tidak berharga dan bersalah
7. Pikiran tentang kematian atau bunuh diri
Lalu apa yang bisa kita lakukan dalam upaya pencegahan hal-hal diatas?
1. Berikan Dukungan
 Berikan dukungan dan empati kepada remaja yang mengalami depresi. Dengarkan mereka dengan penuh perhatian dan tunjukkan bahwa Anda peduli.
2. Cari Bantuan Profesional
Jika depresi semakin parah, jangan ragu untuk mencari bantuan profesional dari psikolog atau psikiater.
3. Promosikan Gaya Hidup Sehat
 Dorong remaja untuk menjalani gaya hidup sehat dengan cukup tidur, makan makanan bergizi, dan berolahraga secara teratur.
4. Tingkatkan Komunikasi
 Ciptakan komunikasi yang terbuka dan jujur dalam keluarga. Berikan kesempatan kepada remaja untuk berbagi perasaan dan pikiran mereka.