Mohon tunggu...
Nazlia M
Nazlia M Mohon Tunggu... Freelancer - Graphic Design
Akun Diblokir

Akun ini diblokir karena melanggar Syarat dan Ketentuan Kompasiana.
Untuk informasi lebih lanjut Anda dapat menghubungi kami melalui fitur bantuan.

Mahasiswa & Freelancer

Selanjutnya

Tutup

Healthy

Self Healing: Tips Melakukan Self Healing dan Mudah untuk Mengatasinya!

19 Juli 2022   19:30 Diperbarui: 19 Juli 2022   19:39 234
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

2. Mindfulness

Metode kedua adalah mindfulness atau dikenal juga sebagai berpikir dengan kesadaran penuh. Dalam kondisi ini Sobat Pintar dapat mengelola perasaan dan kondisi lingkungan lalu menghubungkannya ke berbagai titik dalam pikiran. Selain Itu, metode ini juga bisa berguna dalam memaknai setiap momen di kehidupan dunia.

Cara termudah untuk melakukan mindfulness adalah memfokuskan diri sambil memejamkan mata di tempat tenang. Lakukanlah pemfokusan tentang apa saja yang sudah dilakukan hingga detik ini. Metode ini juga bisa membuat Sobat Pintar lebih baik apabila dilakukan secara rutin sebelum beraktivitas.

3. Berdialog dan Berdamai Dengan Diri Sendiri

Lakukan dialog pada diri sendiri dan berusaha untuk berdamai. Dialog yang dimaksud disini adalah sebuah kondisi dimana Sobat Pintar mengatakan setiap yang ingin dikatakan. Dialog in bertujuan untuk melatih Sobat Pintar dalam mengatakan kejujuran pada diri sendiri. Lalu, bagaimana dengan berdamai? Jika Sobat Pintar sudah jujur dengan diri sendiri, maka berikutnya adalah berdamai. Setiap orang pasti memiliki pengalaman tidak menyenangkan tersendiri. Tapi, jangan biarkan hal tersebut mengambil alih seluruh dirimu. Ingatlah bahwa semua itu sudah terjadi. Sobat Pintar tidak perlu menyalahkan keadaan karena keadaan itu sendiri yang akan membantu Sobat Pintar dalam berkembang.

4. Self Compassion

Dalam penyembuhan mandiri, ada sebuah istilah yang sering disebut dengan self compassion. Artinya, ini merupakan sebuah kemampuan dalam diri manusia dalam memahami dan merespons setiap emosi dan penderitaan. Metode ini juga masih berkaitan dengan poin sebelumnya. Tujuan dari self compassion ini adalah untuk meningkatkan rasa peduli terhadap diri sendiri.

Tips Melakukan Penyembuhan Mandiri

Jika sudah mengetahui beberapa metode untuk melakukan penyembuhan terhadap kondisi mental, berikutnya adalah soal tips. Ada beberapa saran yang bisa dilakukan untuk membantu Sobat Pintar selama proses self healing. Berikut adalah beberapa poin di antaranya.

1. Membuat Sugesti

Saran pertama adalah dengan memberikan sugesti yang bisa tertanam dalam diri Sobat Pintar seutuhnya. Sugesti ini bisa mendorong Sobat Pintar untuk terus berkembang dan berpikiran positif. Agar semua hal tersebut bisa terkabul, maka dibutuhkan sugesti yang positif pula. Contohnya adalah meyakinkan diri Sobat Pintar yang masih beruntung karena memiliki solusi dari masalah.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Healthy Selengkapnya
Lihat Healthy Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun