Mohon tunggu...
Musa Hasyim
Musa Hasyim Mohon Tunggu... Penulis - M Musa Hasyim

Alumni Hubungan Internasional yang suka baca novel kritik sosial dan buku pengembangan diri. Sering menyukai sesuatu secara random.

Selanjutnya

Tutup

Film Pilihan

Rekomendasi Film tentang Perjuangan Perempuan di Hari Kartini yang Menginspirasi

21 April 2020   12:48 Diperbarui: 21 April 2020   12:58 230
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Cuplikan film Room, sumber: warningmagz.com

Kembali ke negeri tercinta, Indonesia. Film Indonesia tidak kalah keren dengan film-film lainnya. Adalah Marlina Si Pembunuh dalam Empat Babak.

Film yang bercerita keberanian perempuan timur ini memang agak kontroversial. Pasalnya ia membawa kepala perampok yang mengambil hewan ternak sekaligus merengut harga dirinya. Setelah memengal kepalanya, iya kepala manusia, Marlina ingin menebus dosa dan meminta keadilan. Perempuan itu, Marlina, diperankan oleh Marsha Timothy. 

Kita akan dibuat berdebar-debar dengan aksi Marlina ini. Apalagi sangat jarang kendaraan umum di Sumba sana. Marlina menemukan banyak hal selama perjalanannya itu. Ia juga berjumpa dengan wanita lainnya. Potret kemiskinan dan keberanian akan mewarnai setiap adegannya.

Saya memberikan rating 89/100 untuk film ini karena turut menampilan kearifan lokal dan alam indah tanah Sumba. Pesan yang ingin disampaikan juga sangat mengena tentang perempuan-perempuan kuat dalam menghadapi permasalahan di depan matanya. Film ini pun bolak-balik ditayangkan di festival film internasional seperti Festival Film Cannes  dan Toronto International Film Festival.

Menurutmu apa lagi film tentang perjuangan perempuan yang menggugah dan menginspirasi?

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Film Selengkapnya
Lihat Film Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun