Mohon tunggu...
Muklis Puna
Muklis Puna Mohon Tunggu... Guru - Guru SMA Negeri 1 Lhokseumawe

Penulis Buku: Teknik Penulisan Puisi, Teori, Aplikasi dan Pendekatan , Sastra, Pendidikan dan Budaya dalam Esai, Antologi Puisi: Lukisan Retak, Kupinjam Resahmu, dan Kutitip Rinridu Lewat Angin. Pemimpin Redaksi Jurnal Aceh Edukasi IGI Wilayah Aceh dan Owner Sastrapuna.Com . Saat ini Bertugas sebagai Guru SMA Negeri 1 Lhokseumawe

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan Pilihan

Jalur Prestasi pada PPDB adalah Kesempatan Sekolah Merekrut Siswa Berkualitas

25 Januari 2024   20:27 Diperbarui: 25 Januari 2024   23:17 311
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
 Sumber gambar: Dokumen Pribadi 

Pada jalur prestasi baik akademik maupun non-akademik, sekolah mempunyai hak otonomi untuk menetapkan siapa dan apa saja prestasi yang dianggap layak.  Melalui otonomi tersebut sekolah dapat menjadikan ini sebagai seleksi siswa -siswa  multitalenta untuk dikembangkan pada tingkat selanjutnya.  


Selain itu, sekolah mempunyai database yang akurat tentang keberadaan siswa -siswa hebat untuk diberikan bimbingan dan pembinaan pada tahap lanjutan. Misalnya pada tahap siswa berada pada jenjang sebelumnya, mereka punya prestasi  "Baca Puisi "tingkat Kabupaten atau Provinsi pada event Festival Lomba Seni Siswa Nasional (FLS2N) dia masuk melalui jalur prestasi. 

Akan tetapi, pihak sekolah hanya memberikan bimbingan sehingga bisa tembus pada tingkat nasional. Ini adalah pengalaman aktual yang penulis miliki.

Semua talenta muda yang masuk lewat Jalur Prestasi pada Penerimaan Perserta Didik Baru (PPDB) merupakan peluang yang tersisa bagi sekolah untuk mengangkat harkat martabat  sekolah pada tataf selanjutnya. 

Hal ini akan berbeda dengan siswa yang masuk lewat jalur zonasi. Untuk prestasi, baik akademik, maupun non akademik pihak  sekolah  harus mendata ulang bakat minat yang terpendam serta melakukan pembinaan dari awal.

Penulis adalah Pemimpin Redaksi Jurnal Aceh Edukasi dan Guru SMA Negeri 1 Lhokseumawe 

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun