Untuk berperan menjadi konselor tanpa kualifikasi sangat gampang. Justifikasi diri aldalah solusi. Cukup dengan mengatakan "aku telah menjadi konselor karena telah mendengar ceritamu dan memberikan nasehat padamu"
Bagiku, hanya ada 1 orang manusia yang boleh menyandang gelar konselor tanpa kualifikasi pendidikan. Ya, itu Nabi Muhammad SAW. Pernah saya membaca sebuah naskah yang berjudul Nabi seorang konselor sejati.Â
Kok bisa naskah ini mengatakan demikian? Ya karena nabi adalah pendengar yang baik, kemudian setelah mendengarkan, Nabi memberikan treatment terbaik kepada orang tersebut, hingga akhirnya orang tersebut mengambil sebuah keputusan untuk dapat menyelesaikan masalahnya berdasarkan jawaban dari Nabi.Â
Bahkan, Nabi juga tidak lantas memberikan jawaban jika itu adalah perkara yang sangat rumit, nabi perlu berdo'a dulu pada Allah untuk mendapatkan jawabannya kemudian barulah disampaikan kepada orang yang bertanya itu.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H