Mohon tunggu...
Muhammad Andi Firmansyah
Muhammad Andi Firmansyah Mohon Tunggu... Penulis - Mahasiswa Ilmu Politik

Live to the point of tears.

Selanjutnya

Tutup

Book Artikel Utama

Menafsir Novel "Orang Asing" Karya Albert Camus

6 Juli 2022   10:21 Diperbarui: 9 Juli 2022   15:45 3685
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

"Ia masih ingin berbicara mengenai Tuhan," mengutip Orang Asing, "tetapi aku maju ke arahnya, dan aku berusaha menerangkan untuk yang terakhir kali bahwa waktuku tinggal sedikit. Aku tidak ingin waktu itu hilang karena soal Tuhan."

Tentu, novel ini tidak memaparkan gagasan lengkap Camus mengenai Absurdisme, khususnya terkait bagaimana sikap kita semestinya dalam menghadapi absurditas hidup. Kita mesti melanjutkan langkah menuju karya monumental lainnya dari Camus, yaitu Le Mythe de Sisyphe (Mitos Sisifus).

Tetapi setidaknya, novel ini menerangkan pada kita tentang pandangan Camus terhadap realitas manusia. Tulis Meursault:

"Aku berpikir bahwa hari Minggu telah lewat, bahwa saat ini Ibu telah dikuburkan, dan bahwa aku akan melanjutkan pekerjaanku, dan bahwa, secara ringkas, tak ada yang berubah."

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Book Selengkapnya
Lihat Book Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun