Hasilnya artikel-artikel saya tentang Timnas Indonesia di SEA Games 2021, juga di Piala AFF 2020, memang jadi "menyimpang" dari pakem umum. Mungkin aneh, atau dinilai gak mutu. Tapi itu jauh lebih baik ketimbang plagiat.
Intinya, untuk menghindari plagiasi dalam menulis artikel, saya telah berusaha "menjadi diri sendiri". Â Dengan menjadi diri sendiri, saya telah mengoptimalkan potensi diri sebagai instrumen anti-plagiat terbaik.
Begitulah. Kalau saya bisa sejauh ini, maka kamupun pasti bisa sejauh kamu mau.Â
Tentang tulisan kita, harus bisa dikatakan "It's me, it's my way!" Keren, kan? (eFTe)
Â
Â
Â
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H