Mohon tunggu...
Yamin Mohamad
Yamin Mohamad Mohon Tunggu... Guru - Ayah 3 anak, cucu seorang guru ngaji dan pemintal tali.

Guru SD yang "mengaku sebagai penulis". Saat kanak-kanak pernah tidak memiliki cita-cita. Hanya bisa menulis yang ringan-ringan belaka. Tangan kurus ini tidak kuat mengangkat yang berat-berat.

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan Pilihan

Apa Saja Bentuk Perubahan dalam Kurikulum Merdeka?

30 Juli 2023   14:58 Diperbarui: 30 Juli 2023   15:20 1251
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilustrasi Kurikulum Merdeka (sumber: wikipedia)

Pada pendidikan khusus atau sekolah luar biasa, capaian pembelajaran atau CP dapat digunakan untuk semua peserta didik tanpa membedakan jenis disabilitas yang dimilikinya. Dalam kurikulum Merdeka cukup untuk satu CP untuk semua jenis disabilitas. Setiap jenis disabilitas pembelajaran CP menggunakan pendekatan yang berbeda. Untuk itu dalam penyusunan alur tujuan pembelajaran harus disusun benar-benar sesuai dengan kebutuhan peserta didik.

Semua capaian pembelajaran dalam pendidikan khusus dibuat untuk peserta didik berkebutuhan khusus yang memiliki hambatan yang intelektual dan hambatan penyerta lainnya.

Fase yang digunakan untuk pendidikan khusus adalah usia mental. Usia fase ditentukan berdasarkan asesemen diagnostik. Untuk peserta didik pendidikan khusus tanpa hambatan intelektual dapat menggunakan capaian pembelajaran pada sekolah reguler dengan melakukan adaptasi dan modifikasi kurikulum.

Lombok Timur, 30 Juli 2023

Artikel ini merupakan resume dari materi video tentang kurikulum merdeka yang dibuat oleh akun Microleraning Guru Belajar Kemdikbud

Sumber Kurikulum Merdeka

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun