Mohon tunggu...
M Fajarun Amin
M Fajarun Amin Mohon Tunggu... Penulis - Hanya Manusia

Menginginkan Indonesia Raya Lahir Batin selamanya.

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan Pilihan

Praktik Manajemen Organisasi

24 Juni 2019   06:11 Diperbarui: 30 Juni 2019   15:05 334
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
sumber: ismkmi official

Dalam perspektif ini, organisasinya dipimpin oleh seorang figur yang sangat demokratik. Juga organisasi adalah suatu sistem politik [political system] yang menjadi tempat bertarungnya leadership, debat gagasan, bermunculannya konflik - konflik, juga pendekatan politik para elit.

Umumnya, terjadi di Lembaga tinggi Perwakilan Rakyat RI [DPRD, DPD, DPR dan MPR RI] dan lembaga lainnya yang serupa.

6. Filsafat Adaptasi.

Menyambut hari kemudian yang tidak menentu. Dinamika dalam hidup bermasyarakat yang memiliki segudang keunikannya. Organisasi sebagai platform intelektual harus bergerak dan mencari solusi untuk menjawab tantangan zaman. Maka tidak ada kata lain, bagi organisasi untuk mampu menyesuaikan posisi pada waktu yang berlangsung. 

Konsep - konsep lama, belum tentu relevan sepanjang hayat. Olehnya, upaya inovas2 sangat penting dalam menjaga eksistensi Learning Organization agar selalu survive dengan menggunakan metode manajemen strategis yang tepat.

Dari aliran yang dipaparkan di atas. Semua memiliki kelebihan dan kekurangan masing - masing. Olehnya, tidak pernah ada yang sempurna dalam dunia ini selain diri-Nya yang maha Kuasa dgn sifat Maha Sempurna-Nya. 

Akhir kata, semoga ini bisa menjadi manfaat bagi pembacanya dan menjadi amal baik untuk orang - orang yang berperan hingga rampungnya tulisan sederhana ini. Bila terdapat hal yang kurang nyaman, Penulis dengan penuh rasa hormat memohon maaf atas serba-minusnya.

Ditulis untuk yg berhati lapang dan kepribadian yg mau menerima.

Depok, 24 Juni 2019.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun