Mohon tunggu...
My_idea (Meidya Putri)
My_idea (Meidya Putri) Mohon Tunggu... Dosen - menulis untuk berbagi opini, Ilmu, pengalaman, pemikiran dan apa saja yang bermanfaat untuk kebaikan.

Staf Keuangan dan Dosen di Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam UIN Mahmud Yunus Batusangkar - Sumatera Barat Penggiat Pasar Modal Syariah, fokus utama Keilmuan: Ekonomi dan Keuangan Syariah Menyukai Dunia kepenulisan baik untuk artikel bebas, riset/ penelitian Ilmiah dan Public Speaking.

Selanjutnya

Tutup

Financial Pilihan

BI: Berinovasi Majukan Negeri Wujudkan Digital Ekonomi ASEAN yang Terintegrasi Dengan Regional Payment Connectivity

2 Juni 2023   18:15 Diperbarui: 2 Juni 2023   18:25 334
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bahan Sosialisasi QRIS. www.bi.go.id 

Tentu untuk mencapai struktur peraturan/regulasi, integrasi pengawasan, keamanan data dan lainnya dalam inisiatif 5 membutuhkan sinergi dan kolaborasi antara Bank Indonesia dengan berbagai pihak termasuh Pemerintah. Undang-Undang Perlindungan Data Pribadi merupakan salah satu regulasi yang patut dipahami bersama sebagai dasar bahwa data pengguna wajib dilindungi.

Kendati demikian, kendali utama dalam pencegahan kriminal khususnya QRIS adalah pengguna/masyarakat sendiri. Prinsip kehati-hatian dan kerahasiaan bagian dari pertahanan terhadap serangan hacker atau penipuan sejenisnya. 

Berikut 6 hal yang bisa dilakukan untuk mencegeah tindak criminal:

  • Berhati hati dalam menyimpan kode QRIS
  • Letakkan kode QRIS di tempat yang mudah diawasi
  • Jangam meminjamkan QRIS
  • Lapisi QRIS dengan pelindung
  • Pahami cara membayar menggunakan QRIS

Jika Bank Indonesia telah membuktikan kontribusinya untuk memajukan negeri, saatnya kita sebagai masyarakat Indonesia menyambung inovasi BI dengan kapasitas yang dimiliki, berkontribusi untuk Indonesia yang lebih maju dan wujudkan digital ekonomi ASEAN yang integratif. Karena setiap masyarakat memiliki peluang dan kesempatan yang sama untuk berkontribusi memajukan negeri. Saya bukan golongan wisatawan, bukan juga praktisi ekonom atau pebisnis besar. Saya seorang akademisi, berkontribusi melalui pendidikan dan edukasi tentang digitalisasi baik melalui tulisan seperti aritkel ini, presentasi atau aksi pengabdian untuk terjun langsung mendampingi UMKM bertransformasi ke pembayaran digital menggunakan QRIS. Sekali lagi, mari kita sambut digital ekonomi dan maksimalkan kontribusi di segala lini.

Ayo pakai QRIS..

 #BankIndonesia

#ASEAN

#SistemPembayaran

Sumber Bacaan :

Bahan sosialisasi QRIS  

Channel Youtube Bank Indonesia

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Financial Selengkapnya
Lihat Financial Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun