Mohon tunggu...
Mas Sam
Mas Sam Mohon Tunggu... Guru - Guru

Membaca tulisan, menulis bacaan !

Selanjutnya

Tutup

Humaniora Pilihan

Oleh-Oleh Mudik (3): Reuni dengan Teman Sepermainan di Masa Kecil

7 Mei 2022   17:52 Diperbarui: 7 Mei 2022   17:55 244
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Selain sungkem kepada orang tua dan silaturahmi ke sanak saudara. Hal yang paling membahagiakan saat mudik lebaran adalah reuni. 

Bertemu kembali dengan teman-teman sepermainan di masa kecil. Sungguh sangat menyenangkan hati. Sekedar berbincang tentang perjalanan hidup.

Obrolan semakin seru ketika mengenang kelakuan di masa kanak-kanak. Iseng dan 'nakal'. Tak ketinggalan beragam jenis permainan.

Dari puluhan teman sekelas. Hanya beberapa teman yang masih tinggal di kampung. Lainnya menyebar ke beberapa kota.

Salah satu yang masih tinggal di kampung bernama Wiyono. Berkebetulan saat ini beliau menjabat sebagai Dukuh (Kepala Kampung).

Sosok pelestari seni pewayangan (DokPri)
Sosok pelestari seni pewayangan (DokPri)

Pelestari Budaya Seni Pewayangan

Minatnya sudah kelihatan sejak kecil. Paling getol nonton wayang kulit. Di manapun ada pementasan wayang kulit pasti disambangi.

Setiap jam istirahat atau sedang kongkow di gardu ronda. Spontan saja 'ndalang'. Satu babakan atau episode kisah Mahabarata atau Ramayana. 

Sekarang beliau sudah menjadi dalang terkenal. Apalagi setelah mendapatkan gelar Mas Ngabehi Ki Cermo Joyo Wiyono dari Ngarso Dalem Sri Sultan HB X pada tahun 2012.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Humaniora Selengkapnya
Lihat Humaniora Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun