b. Aktifitas siswa
No
Indikator
Pernyataan
No Soal
1
Perhatian siswa
1.Memperhatikan guru saat guru menjelaskan
2.Tidak mengobrol sendiri saat pembelajaran berlangsung
3.Langsung mengerjakan tugas saat diberikan latihan
4.Membawa buku matematika setiap pembelajaran matematika
5.Tekun mengikuti pembelajaran matematika
6.Tidak terlambat saat mengikuti pelajaran matematika
7.Selalu aktif dalam setiap pembelajaran
8.Dapat fokus saat pembelajaran berlangsung.
2
Kegiatan siswa
1.Aktif bertanya
2.Aktif menanggapi pendapat orang lain
3.Menerima pendapat orang lain
4.Tanggap terhadap perintah guru
5.Peduli dengan teman lain
6.Peduli terhadap kesuitan teman
7.Mau membantu teman dalam memahamkan konsep
8.Mau menjelaskan temannya