Mohon tunggu...
Choirul Rosi
Choirul Rosi Mohon Tunggu... Penulis - Penulis cerpen yang hobi membaca buku dan novel

Cerita kehidupan yang kita alami sangat menarik untuk dituangkan dalam cerita pendek. 🌐 www.chosi17.com 📧 choirulmale@gmail.com IG : @chosi17

Selanjutnya

Tutup

Cerpen Pilihan

Permafrost Pandora

24 Agustus 2019   07:14 Diperbarui: 24 Agustus 2019   07:23 99
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

"Apa kau tidak bisa menutupnya untuk sementara?"

"Mudah sekali. Aku bisa melakukannya dalam beberapa jam. Tapi efek pemanasan global

yang terjadi beberapa tahun terakhir telah membuat beberapa es di kawasan Siberia mulai mencair. Termasuk wilayah kita."

"Tutup saja lubang itu dengan batuan dan es." timpal pegawai yang lainnya.

"Masalah tidak akan selesai. Kau tahu, dibawah lapisan es itu terhampar danau sedalam

hampir sembilan meter. Aku kemarin telah melakukan pengukuran disana."

"Apa katamu? Sembilan meter? Dalam sekali. Bagaimana remaja itu bisa muncul kembali ke

permukaan air dengan selamat?"

"Faktor keberuntungan, Dewi Fortuna bersamanya. Mungkin." balas Dr.Mikhail Lomonosov

yang diiringi tawa para pegawai yang hadir di ruangan itu.

"Sudah cukup. Hentikan. Jadi apa poin masalah kita kali ini?" Nikolay Sorokin memutus

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
  7. 7
  8. 8
  9. 9
  10. 10
  11. 11
  12. 12
  13. 13
  14. 14
Mohon tunggu...

Lihat Konten Cerpen Selengkapnya
Lihat Cerpen Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun