Mohon tunggu...
Luthfi Musthofa
Luthfi Musthofa Mohon Tunggu... Konsultan - Urban Salik

Ajaran tasawuf adalah puisi yang hidup. Puisi yang senantiasa indah bergema menyentuh dasar sanubari hingga menembus palung rahasia diri terdalam. Karena tasawuf adalah getar energi untuk menjaring sejatinya hidup sekaligus memburu cinta Sang Maha Hidup.

Selanjutnya

Tutup

Filsafat

Manusia Super Membunuh Tuhan

6 November 2019   15:43 Diperbarui: 6 November 2019   15:54 115
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Gott ist tot! 

got bleibt tot! 

Undwir haben ihn getotet!

(Tuhan Telah Mati!

Tuhan terus mati!

Kita telah membunuhnya!)

Demikian Nietzsche berseru melalui Zarathrustra, seorang tokoh dalam novelnya ''Also Sprach Zaratrusta'.

Seruan ini bergema ke segala penjuru. Lantas bangsa Barat beramai-ramai 'membunuh' Tuhan dalam kehidupan mereka. Tuhan yang tak pernah mereka kenal. Sikap anti Tuhan pun kemudian melanda dunia. Arus atheisme dan agnostisime tak tertahankan menjalar perlahan ke dalam jiwa dan pikiran generasi berikutnya, hingga menjadi hal yang lumrah jika ada yang mengatakan bahwa Tuhan itu tak ada.

Seluruh sistem di pemerintahan dan pendidikan kemudian diwarnai atheisme dan materialisme. Ini artinya dunia selama berabad-abad dilanda kekeringan spiritual. Bayangkan, jika kita mengarungi gurun pasir yang luas sedangkan kita hanya menemukan sedikit oasis yang ternyata hanya cukup untuk sedikit tumbuhan saja? Tentu saja,  ratusan kilometer oasis tersebut bisa jadi merupakan ladang kematian.

"Membunuh Tuhan?"

"Gile bener! Apa-apaan!?"

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Filsafat Selengkapnya
Lihat Filsafat Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun