Bentuk-bentuk Program Pemberdayaan Masyarakat di Nagari Parit Malintang
Di Nagari Parit Malintang, dapat meliatkan partisipasi masyarakat, pemerintah, dan swasta dalam pemberdayaan masyarakat dapat berupa:
Pemberdayaan oleh Masyarakat
Terbentuknya kelompok-kelompok masyarakat seperti kelompok tani, kelompok usaha, dan kelompok perempuan untuk saling mendukung dan berbagi informasi dan sumber daya.
Menumbuhkan usaha mikro, kecil, dan menengah (UMKM) dengan melibatkan masyarakat dalam pemasaran produk dan pengembangan keterampilan.
Penyuluhan dan pelatihan kepada anggota masyarakat pengetahuan khusus, seperti petani yang berbagi metode pertanian organik kepada petani lain.
Pemberdayaan oleh Pemerintah
Pemerintah daerah menyelenggarakan program pendidikan dan pelatihan untuk mendidik dan melatih masyarakat, termasuk penyelenggaraan pendidikan formal dan program pelatihan keterampilan.
Memperluas akses masyarakat terhadap pelayanan publik, seperti pelayanan kesehatan, pendidikan, dan infrastruktur dasar.
Memberikan subsidi dan pinjaman kepada masyarakat yang ingin memulai atau mengembangkan usaha sendiri.
Pemberdayaan oleh Sektor Swasta