Mohon tunggu...
Liliek Purwanto
Liliek Purwanto Mohon Tunggu... Penulis - penulis

-

Selanjutnya

Tutup

Bola Pilihan

Messi Menangis untuk Siapa?

15 Juli 2024   19:59 Diperbarui: 15 Juli 2024   20:11 48
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilustrasi Messi menangis. Sumber gambar: Juan Mabromata/AFP via Kompas.

Messi sendiri tidak kebagian penghargaan perseorangan. Gelar pemain terbaik yang acap diidentikkan dengan dirinya, kali ini menjadi milik James Rodriguez. Dirigen Kolombia itu tampil prima dalam usia yang tak beda jauh dengan dirinya.

Namun, siapa yang berani menyangkal peran besar Messi di tim Argentina? Sebagai kapten tim dengan segudang pengalaman, Messi mampu "membimbing" dan "mengayomi" rekan-rekan setimnya hingga bisa tampil tangguh dan memukau sebagai satu kesatuan.

Berkat kepemimpinan Messi, rekor 16 gelar juara Copa America akhirnya tercipta. Hattrick juara (Copa America dan Piala Dunia) pun semakin mengokohkan "keangkeran" Argentina selaku tim sepak bola nomor satu dunia.

Tawa gembiranya seakan-akan mengajak segenap warga Argentina, bahkan warga dunia, turut berdansa merayakan prestasi gemilang yang bakal sulit dicari tandingannya. Kini, Messi tak menangis lagi.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Bola Selengkapnya
Lihat Bola Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun