Dari satu pelukan berjuta makna.
Dari satu pelukan berjuta cinta.
Dari satu pelukan berjuta cerita.
Yaitu Dari satu pelukan yang tak ingin ku lepas .
Mah, tahukah ...
Meski aku telah dewasa .
Aku selalu ingin merasakan pelukan itu.
Untuk membawaku ke surga-Nya.
Untuk membawaku ke restumu.
Dan menjadikan keberkahan dalam hidupku.
Mamah ...