Mohon tunggu...
Lajma Khanie
Lajma Khanie Mohon Tunggu... Lainnya - Happy Writing

Freedom jurnalism

Selanjutnya

Tutup

Gaya Hidup

1/2 Ramadhan: Cek Lagi Ibadahmu

31 Mei 2018   03:23 Diperbarui: 31 Mei 2018   03:52 601
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

  Sholat Tarawih hanya ada di bulan Ramadhan. Itulah menjadi salah satu penanda Ramadhan. Di belahan bumi manapun, sholat tarawih dilaksanakan.  Tarawih dalam bahasa Arab adalah bentuk jama' dari yang diartikan sebagai "waktu sesaat untuk istirahat". Waktu pelaksanaan salat sunnat ini adalah selepas isya', biasanya dilakukan secara berjamaah di masjid.


5. Sedekah

Urgensi bersedekah sebenarnya tidak hanya di Bulan Ramadhan, kapanpun sedekah dianjurkan karena banyaknya keberkahan setelah bersedekah. ALLAH Subhanahu Wa Ta'ala benar-benar memuliakan orang-orang yang bersedekah. Ia menjanjikan banyak keutamaan dan balasan yang menakjubkan bagi orang-orang yang gemar bersedekah. Sungguh keajaiban sedekah ini memiliki keutamaan yang besar. Terdapat ratusan dalil yang menceritakan keberuntungan, keutamaan, kemuliaan  orang-orang yang bersedekah.

Rasulullah shallallahu 'alaihi wa sallam bersabda:

"Sedekah dapat menghapus dosa sebagaimana air memadamkan api." (HR. Tirmidzi, di shahihkan Al Albani dalam Shahih At Tirmidzi, 614).

6. Perbanyak Silaturahim

Bulan Ramadhan menjadi moment penyambung silaturahmi. Bagaimana tidak? Kita kadang diundang untuk ikut buka puasa bersama. Di sana menjadi moment untuk bersilaturahim dengan kolega dan mengakrabkan satu sama lain. Ini bisa menjadi salah satu tujuan yang kita pingin wujudkan di Ramadhan. Insyaa Allah berkah dan bahagia.

7. Baca Buku Islami minimal 1 Buku

 Tidak ada salahnya memasukkan agenda ini di Ramadhan-mu. Why? Tentunya kita juga ingin membaca langsung karya-karya penulis muslim yang keren. Jika selama ini kita hanya menjadi penikmat youtube, maka saatnya kita menjadi penikmat buku. pilih salah satu buku yang sangat ingin kamu  baca untuk menambah pengetahuan Islami kamu! Iqro! Bacalah...begitu perintah pertama dalam Al-qur;an. Jika kamu sudah enjoy dengan membaca, maka bisa jadi kebiasaan ini menular di bulan-bulan berikutnya.

8. Itikaf di Masjid.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
Mohon tunggu...

Lihat Konten Gaya Hidup Selengkapnya
Lihat Gaya Hidup Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun