Mohon tunggu...
Laily Alfi
Laily Alfi Mohon Tunggu... Guru - Mahasiswi STITMA

Hobi saya adalah menulis artikel terkait topik terkini

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan

Pendidikan Karakter di Era Society 5.0

6 Juni 2024   11:55 Diperbarui: 6 Juni 2024   12:02 185
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

4. Nilai gotong royong.

Nilai ini menekankan kerja sama tim, solidaritas, saling membantu, musyawarah, dan rela berkorban. Di era Society 5.0, yang cenderung individualis, penting untuk menanamkan semangat gotong royong sejak dini agar generasi bangsa tetap mengedepankan nilai solidaritas.

5. Nilai integritas.

Nilai ini menekankan sikap dasar individu yang dapat dipercaya, berdedikasi, memiliki komitmen kuat, dan kredibilitas tinggi. Ini mencakup kejujuran, tanggung jawab, dan cinta kebenaran. Integritas sangat diperlukan di era Society 5.0 untuk melahirkan manusia yang berkarakter baik dan berkomitmen.

Referensi

Alfikri, Adam. Wildan. 2023. "Peran Pendidikan Karakter Generasi Z dalam Menghadapi Tantangan Di Era Society 5.0". Prosiding Seminar Nasional Pascasarjana. Hal. 23.

Belen Keban, Y. (2022). Pendidikan Karakter, Teknologi Informasi, era society 5.0 56. Jurnal Reinha, 13(1), 56--67.

Kamarudin, & Djafri, N. (2023). Urgensi Pendidikan Karakter pada Era Socienty 5.0. Jurnal Ilmiah Multidisiplin, 2(1), 17--23. https://jurnal.aksarakawanua.com

Ramdhani, M. A. (2017). Lingkungan Pendidikan Dalam Implementasi Pendidikan Karakter. Jurnal Pendidikan Uniga, 8(1), 28-37.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun