Bahan yang digunakan dalam best practice pembelajaran ini adalah materi  kelas V Semester2 Tahun Pelajaran 2024/2025 pada Materi Pokok Menuliskan Hasil Pengamatan video dan Praktik tentang perpindahan kalor KD sebagai berikut :
3.6  Menerapkan konsep  perpindahan kalor dalam  kehidupan sehari-hari.
4.6  Melaporkan hasil  pengamatan tentang  perpindahan kalor di video.
Metode/Cara Melaksanakan Kegiatan
Cara yang digunakan dalam pelaksanaan best practice ini adalah menerapkan pembelajaran IPA dengan model pembelajaran problem based learning (PBL).
Berikut ini adalah langkah-langkah pelaksanaan best practice yang telah dilakukan penulis.
Pemetaan KD
Kompetensi Dasar pada kegiatan ini adalah sebagai berikut :
3.6  Menerapkan konsep  perpindahan kalor dalam  kehidupan sehari-hari.
4.6  Melaporkan hasil  pengamatan tentang  perpindahan kalor di video.
Perumusan Indikator Pencapaian Kompetesi