Mohon tunggu...
Widiyatmoko
Widiyatmoko Mohon Tunggu... Wiraswasta - Aviation Enthusiast | Aerophile | Responsible Traveler

Penggemar pesawat berbagai jenis dan pengoperasiannya serta perkembangannya melalui membaca. Airport of Birth : HLP Current Airport : DPS

Selanjutnya

Tutup

Money Pilihan

Memaknai Laba Maskapai Pembawa Bendera dan Harapannya

3 Juni 2023   16:59 Diperbarui: 3 Juni 2023   17:39 216
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Sumber gambar: Kompas.com

Namun tampaknya tidak sepenuhnya harapan tersebut dapat tercapai, setidaknya bila kita membaca pernyataan Menteri BUMN kita yang menyebutkan bahwa Garuda Indonesia akan berfokus pada penerbangan domestik.

Ada yang menarik dari pernyataan bapak Menteri kita yang mengatakan bahwa berdasarkan database Garuda Indonesia,.prosentase pendapatan dari angkutan udara keluar negeri hanya sebesar 22% dengan perolehan Rp. 300 triliunan (Kompas.com 26/5/23).

Bukankah figur ini lebih tepat untuk menggambarkan jumlah rute dan frekuensi penerbangan Garuda Indonesia selama ini yang hanya 22% keluar negeri, sedangkan 78% adalah domestik baik yang dilakukan oleh parent nya yaitu Garuda Indonesia maupun subsidiary nya yaitu Citilink ?

Sedangkan untuk prosentase dari fokus nya tersebut, bila mendekati ke 100% berarti apa makna dari memiliki maskapai pembawa bendera (flag carrier) ?

Laba memang bisa menjadi  salah satu indikator kinerja sebuah perusahaan, namun pada maskapai pembawa bendera, kinerja tidak hanya meliputi laba belaka tapi masih panjang daftarnya baik sebagai perusahaan, penyedia angkutan udara serta sebagai maskapai pembawa bendera.

Salam Aviasi.

Referensi :

  • money.kompas.com/read/2023/06/03/125137926/dirut-garuda-pamer-laba-rp-57-triliun-terbesar-sepanjang-sejarah
  • money.kompas.com/read/2023/05/26/000600726/erick-thohir-minta-garuda-fokus-penerbangan-domestik
  • nasional.kompas.com/read/2023/02/14/20150771/biaya-penerbangan-haji-2023-jadi-rp-327-juta-garuda-mohon-pengertiannya-kami

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Money Selengkapnya
Lihat Money Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun