Mohon tunggu...
khoirulramaditya
khoirulramaditya Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa

menulis dan membaca

Selanjutnya

Tutup

Politik

Otoritarianisme vs Demokrasi : Siapa yang Memimpin Menuju Masa Depan Lebih Cerah?

30 November 2024   16:22 Diperbarui: 30 November 2024   16:22 43
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Politik. Sumber ilustrasi: FREEPIK/Freepik

Amerika Serikat menjadi salah satu negara republik yang memainkan peran penting dalam 

penerapan dan penyebaran demokrasi perwakilan. Mengutip Britannica, Amerika Serikat telah 

menganut sistem demokrasi perwakilan sejak ditandatanganinya Undang-Undang Dasar

(Konstitusi) baru pada tahun 1787, yang kemudian diratifikasi pada 1788. Prasyarat negara 

demokrasi adalah penyelenggaraan pemilihan umum (pemilu). Pemilu diselenggarakan untuk 

mewujudkan tujuan demokrasi, yaitu pemerintahan dari, oleh, dan untuk rakyat.

Konstitusi Amerika mengatur dasar negara yang berlandaskan sistem Demokrasi, yang 

memberikan kebebasan kepada rakyat dan semua elemen untuk terlibat dalam proses 

8

pemerintahan. Meskipun demikian, praktik Demokrasi di Amerika memiliki perbedaan mendasar 

dalam implementasinya. Oleh karena itu, Demokrasi di Amerika mengacu pada enam prinsip 

HALAMAN :
Mohon tunggu...

Lihat Konten Politik Selengkapnya
Lihat Politik Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun