Mohon tunggu...
Khansa Haifa Dzikra
Khansa Haifa Dzikra Mohon Tunggu... Mahasiswa - pelajar

hobi : mendengarkan musik

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Alam & Tekno

Mengenal Hukum Dasar Kimia

23 Mei 2023   19:00 Diperbarui: 23 Mei 2023   18:56 488
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

- Dari percobaan tersebut dan dengan menerapkan hukum Gay Lussac dapat diperoleh bahwa volume CO2 yang dihasilkan adalah sebanyak 8L.

Hubungan antara hukum gay lussac dengan prosedur percobaan dapat dipahami lebih jelas melalui perhitungan berikut : 

Berikut ini reaksi pembakaran gas butana pada tekanan dan volume tertentu :

C4H10 (g) + O2 (g) CO2 (g) + H2O (l)

Berapakah volume gas karbondioksida yang dihasilkan pada pembakaran 2 liter gas butana?

Jawab :

Langkah pertama setarakan reaksi dengan menambahkan koefisien reaksi, sehingga menjadi

C4H10 (g) + 13/2 O2 (g) 4 CO2 (g) + 5 H2O (l)

2L

Dengan menggunakan hukum gay lussac maka,

V1/V2=Koefisien1/Koefisien2

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
  7. 7
  8. 8
  9. 9
  10. 10
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Alam & Tekno Selengkapnya
Lihat Ilmu Alam & Tekno Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun