Mohon tunggu...
Kevinalegion
Kevinalegion Mohon Tunggu... Wiraswasta - Full Time Family Man

Get along between Family and Food!

Selanjutnya

Tutup

Vox Pop Artikel Utama

Gerbang Tol Otomatis dan Kebiasaan Problematis Pengguna

17 Juli 2017   17:10 Diperbarui: 26 Juli 2017   12:01 4048
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Gerbang tol otomatis | Foto: ANTARA

NFC E-Money
NFC E-Money
Dan teknologi paling ajaib saat ini adalah, semua smartphone yang memiliki fitur NFC, juga bisa mengisi langsung kartu non tunai lewat HP masing-masing. Keren ya kan, enggak perlu lagi antre ATM, atau di mini market --emang mau beli chiki.Oh iya, bukan hanya Mandiri loh ya, BNI, BCA juga bisa mengisi lewat HP selama memiliki fitur NFC.

Setelah Semua Non Tunai, Kita Sambut On Board Unit!

Ini saya tidak akan bahas terlalu banyak, karena saat ini yang saya tahu hanya baru Mandiri yang sudah menggunakan alat ini. Lagipula gerbang tolnya juga belum terlalu banyak, tapi yang pasti keuntungan setelah non tunai diberlakukan di semua gerbang tol, kita akan menyambut lagi sebuah teknologi baru -sebenarnya tidak baru juga sih, karena di negara eropa, bahkan Malaysia sudah menerapkannya sangat lama, ketinggalan banget Indonesia.

Salah satu teknologi yang bisa memancarkan kartu ke mesin yang ada di gerbang tol On Board Unit (OBU). Anda tidak perlu membuka jendela, dan gerbang akan terbuka setelah transaksi selesai, akan menghemat detik yang cukup signifikan. Mudah-mudahan Bank lain juga diberikan fasilitas yang sama.

---

Nah, hal sesimpel ini kalau belum diterapkan juga ya kebangetan. Oktober 2017 juga tidak akan lama lagi, mudah-mudahan rencana ini benar-benar jadi. Selamat beralih ke transaksi non tunai, wahai para pengendara mobil yang enggak mau lagi dicap "bloon".

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Vox Pop Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun