Mohon tunggu...
Katedrarajawen
Katedrarajawen Mohon Tunggu... Penulis - Anak Kehidupan

Merindukan Pencerahan Hidup Melalui Dalam Keheningan Menulis. ________________________ Saat berkarya, kau adalah seruling yang melalui hatinya bisikan waktu terjelma menjadi musik ... dan berkarya dengan cinta kasih: apakah itu? Itu adalah menenun kain dengan benang yang berasal dari hatimu, bahkan seperti buah hatimu yang akan memakai kain itu [Kahlil Gibran, Sang Nabi]

Selanjutnya

Tutup

Sosbud Pilihan

Saldo Kebaikan

4 Juli 2020   16:35 Diperbarui: 5 Juli 2020   00:15 343
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Gambar :Canva /katedrarajawen

Ini karena hatinya lagi tulus. Disuruh pikir-pikir lagi. Tidak mempan. Masalah ini urusan hati. Tidak bisa bisa pakai pikiran. 

Baik jagoan. Tidak ada saldo tabungan. Tidak berpikir nanti bagaimana? Maju jalan. 

Terbukti. Walau tidak punya saldo tabungan. Tetapi bisa makan enak di mana-mana. Kalau lagi ada tugas ke luar kota. 

Baru sampai saja sudah disediakan makanan. Mau pulang masih dibekali lagi. Coba. Tidak pernah kelaparan. 

Mau ke mana-mana tidak usah pakai ongkos. Ada yang mengantar. Sampai bandara, sudah ada yang menjemput. Semua itu tidak perlu pakai uang.

Segala kebutuhan sehari-hari, pakaian dan lainnya. Tidak pernah beli. Semua sudah tersedia. Saya yakin itu karena dalam rangka menjalankan kebaikan. 

Jadi kesimpulannya? Baiklah, begitu saja, saudara-saudaraku. 

@cermindiri 

# Inspirasi tulisan setelah berkomentar di tulisan  Pak Kris Banarto di SINI 

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Sosbud Selengkapnya
Lihat Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun