Mohon tunggu...
Karla Wulaniyati
Karla Wulaniyati Mohon Tunggu... Lainnya - Senang Membaca, (Kadang-kadang) Menulis, Menggambar Pola/Gambar Sederhana

Let the beauty of what you love be what you do (Rumi)

Selanjutnya

Tutup

Hobby Pilihan

"No Matter What" Catatan (Lagi) bagi Penulis (Pemula)

17 November 2019   15:16 Diperbarui: 17 November 2019   20:04 168
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Salah satu untuk meningkatkan kepercayaan diri menulis agar tidak terjadi hambatan kepercayaan diri diantaranya jangan berhenti untuk belajar dan mencari tahu tentang menulis.

Menulislah setiap hari -- yang masih gagal saya lakukan -- agar selalu terasah prosea dalam menulis, mencari seseorang yang bisa memberikan pengarahan dalam menulis, dan membaca diantara tips yang yang bisa digunakan untuk memerangi hambatan kepercayaan diri.

Setelah membaca dan menulis maka langkah selanjutnya adalah menayangkan tulisan/artikel yang telah dihasilkan. 

Jika tahapan sederhana ini yaitu membaca, menulis, menayangkan artikel sudah biasa dilakukan maka hambatan kepercayaan diri sudah bisa dihadapi.

 5. Lack of productivity.

Saya mendapatkan tips diantara beberapa tips agar penulis menjadi produktif dan buat saya adalah tips yang unik adalah jangan melakukan kegiatan multitasking. Fokus saat menulis akan meningkatkan produktifitas dalam menulis.

Selain jangan multitasking hal lain yang dapat dilakukan adalah melakukan pencarian terlebih dahulu tentang apa yang akan dituliskan menjadi tips yang lain agar produktif. Tahapan ini yang membuat saya suka lama hanya untuk membuat satu artikel saja.

Tahapan pencarian bahan untuk membuat artikel buat saya sangat diperlukan karena memang merasa masih banyak yang tidak saya ketahui alias kurang ilmu. 

Walau nanti setelah pencarian dan artikel yang ditayangkan kurang/tidak diminati dengan sedikitnya yang membaca menjadi bentuk lain rintangan bagi penulis (pemula) tetapi setidaknya artikel yang dibuat adalah artikel yang dituliskan dengan kesungguhan dan menjadi bagian benang yang akan menenun proses penjejakan kepenulisan seorang penulis (pemula).

 6. Lack of motivation.

Motivasi menurun bisa disebabkan beberapa hal, diataranya karena kelelahan tentu jika kelelahan yang terjadi maka pemecahannya adalah istirahat.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Hobby Selengkapnya
Lihat Hobby Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun