Dengan melihat tiga strategi ini kita sulit untuk mengatakan bahwa menteri Sandiaga akan mengalami kejadian yang sama di waktu ia menjabat DKI Jakarta.
Meskipun strategi yang diberikan kurang jelas gambarannya tetapi dia akan berusaha untuk menunjukkan prestasinya.
Hal ini di karenakan adanya indikasi bahwa ia akan maju di pemilihan capres dan cawapres yang akan datang. Ia akan berkerja dengan semaksimal mungkin sampai titik darah penghabisan.
Semoga indikasi ini tidak benar. Tetapi jika benar, tidak apa-apa. Yang terpenting kerja nyata rakyat sejahtera.
Mari kita menjadi saksi nyata atas segala tindakannya mendukungnya jika jalannya bijaksana, memproteksinya jika ada jalan yang bahaya. Merdeka
Follow Instagram @kompasianacom juga Tiktok @kompasiana biar nggak ketinggalan event seru komunitas dan tips dapat cuan dari Kompasiana
Baca juga cerita inspiratif langsung dari smartphone kamu dengan bergabung di WhatsApp Channel Kompasiana di SINI