Jebakan Thucydides menjelaskan keadaan ketika Perang Peloponnesos (431 - 404 SM) di mana sebuah konflik militer terjadi karena ketakutan Sparta akan kekuasaan Athena yang yang tumbuh kuat dan ekonomi yang makmur. Walaupun perang dimenangkan oleh Sparta, perang ini sangatlah merusak Yunani. Terdengar familiar, ya?Â
Diplomasi kapal perang yang terus dilakukan guna menantang dan mengintimidasi satu sama lain, walaupun awalnya tidak bermasuk untuk perang, tidak menutup kemungkinan akan berakhir buruk.Â
Jika kedua negara tersebut terjebak dalam Jebakan Thucydides di Laut China Selatan sudah dipastikan akan sangat merusak negara-negara di Asia Tenggara, termasuk Indonesia.Â
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H