Mohon tunggu...
Sisilvia
Sisilvia Mohon Tunggu... Lainnya - Freelancer

Menyukai bidang kreatif dan kepenulisan

Selanjutnya

Tutup

Healthy

Penyebab Tangan Sering Kesemutan dan Cara Mengatasinya

6 Oktober 2023   09:06 Diperbarui: 6 Oktober 2023   09:09 135
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Sumber Gambar: Freepik

Kelelahan dan kelemahan

  • Buang air besar lebih sering

  • Jika kamu menderita satu atau lebih gejala di atas, namun belum didiagnosis menderita hipertiroidisme, sebaiknya segera konsultasikan dengan dokter. Seringkali pengobatan untuk masalah tiroid dapat berupa penggunaan obat-obatan sesuai resep dokter, mengontrol berat badan yang sehat, dan rutin berolahraga.

    5. Faktor Kehamilan

    Banyak ibu hamil yang mengalami kesemutan, mati rasa, dan nyeri pada tangan sepanjang kehamilannya, terutama pada trimester ketiga dan setelah melahirkan. Ini terjadi karena pada dasarnya ibu hamil akan mengalami kenaikan berat badan.

    Kondisi ini lah yang dapat menyebabkan lebih banyak tekanan pada anggota badan dan otot, sehingga membatasi dan mengubah aliran darah ke tangan dan kaki. 

    Apabila kamu sedang hamil dan mengalami tangan kesemutan, kamu bisa mengatasinya dengan memastikan tubuh tetap terhidrasi, mengubah posisi agar tidak bertumpu pada satu posisi, dan beristirahat dengan kaki terangkat dapat membantu meredakan sensasi telapak tangan kesemutan. 

    6. Kekurangan Vitamin

    Vitamin memainkan peran penting dalam menjaga kesehatan tubuh dan sistem saraf. Maka tak heran jika kekurangan vitamin E, B-1, B-6, B-12 atau niasin bisa menyebabkan neuropati yang dapat menimbulkan sensasi kesemutan dan berkeringat di tangan, jari tangan, dan kaki.

    Pasalnya, vitamin-vitamin ini sangat penting untuk menjaga fungsi saraf tubuh. Tak hanya kesemutan, kekurangan vitamin juga dapat menyebabkan:

    • Pusing

    • Sesak napas

    • Kelelahan

    • HALAMAN :
      1. 1
      2. 2
      3. 3
      4. 4
      5. 5
      6. 6
      7. 7
      Mohon tunggu...

      Lihat Konten Healthy Selengkapnya
      Lihat Healthy Selengkapnya
      Beri Komentar
      Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

      Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
    LAPORKAN KONTEN
    Alasan
    Laporkan Konten
    Laporkan Akun