Mohon tunggu...
Isti Yogiswandani
Isti Yogiswandani Mohon Tunggu... Lainnya - Penulis buku Kidung Lereng Wilis(novel) dan Cowok Idola (Kumpulan cerpen remaja)

Suka traveling, dan kuliner.

Selanjutnya

Tutup

Foodie Pilihan

Gado-gado D'Proliman yang Menawan

6 September 2023   12:26 Diperbarui: 6 September 2023   14:47 1398
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Gado-gado D'Proliman yang menawan (dokpri) 

 Jadi saat panas-panas,kalau kepingin, aku bisa Meracik sendiri es puding di rumah. Kalau habis, aku membuat lagi. Jadi selalu tersedia. 

"Semoga lain kali bisa dicoba kalau ke sini lagi, ya Bu! " Jawabku setengah berjanji. 

"Rumahnya mana, Bu? " Tanya Bu Sum. 

"Kebonsari! " Jawabku. Kebonsari adalah nama kecamatan. 

"Saya juga sering lewat Kebonsari kalau ke Takeran, jawab Bu Sum. 

" Iya, Bu. Kalau mau ke Magetan bisa lewat kebonsari. Tapi saya kebonsari nya selatan. Pasar Dolopo ke barat. Lurus! "

"Sebenarnya saya juga punya saudara di daerah situ. Tapi daerah situ luas kok ya, Bu! " Kata Bu Sum sambil tertawa. 

"Iya, Bu! " Jawabku ikut tertawa. 

"Namanya siapa, Bu? Siapa tahu kenal? " Tanyaku iseng. 

"Pokoknya, depan rumahnya ditanami melati. Buanyaaakkk..! "

"Jangan-jangan Bu Tutik! " Kataku menjawab seadanya. Sedikit asal. 

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
  7. 7
  8. 8
Mohon tunggu...

Lihat Konten Foodie Selengkapnya
Lihat Foodie Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun