Mohon tunggu...
Isti Yogiswandani
Isti Yogiswandani Mohon Tunggu... Ibu rumah tangga - Penulis buku Kidung Lereng Wilis(novel) dan Cowok Idola (Kumpulan cerpen remaja)

Peringkat 3 dari 4.718.154 kompasianer, tahun 2023. Suka traveling, dan kuliner.

Selanjutnya

Tutup

Travel Story Pilihan

Yuk Ikuti Legenda Terjadinya Danau Toba yang Menjadi Google Doodle Hari Ini

31 Agustus 2023   13:56 Diperbarui: 31 Agustus 2023   14:26 440
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Danau Toba (dokpri Gurdani Yogi) 

Danau Toba merupakan kaldera yang terbentuk karena erupsi. 

Letusan gunung dalam wilayah kaldera Toba sudah terjadi sejak lebih dari 74 ribu tahun yang menyebabkan terbentuknya Danau Toba. 

Sedangkan ruang magma yang runtuh membentuk pula yang dikenal sebagai Pulau Samosir. 

Naik kayak di Danau Toba (dokpri Gurdani Yogi) 
Naik kayak di Danau Toba (dokpri Gurdani Yogi) 

Namun ada legenda yang menarik tentang terjadinya Danau Toba.  

Legenda Danau Toba diawali oleh kisah seorang pemuda bernama Toba.

Toba adalah seorang petani yang rajin merawat sawah dan kebunnya, sehingga hasil panennya selalu bagus dan bisa mencukupi kebutuhannya sehari-hari.

Sesekali, Toba pergi memancing ke sungai. Di samping untuk menghibur diri, juga untuk mencari lauk makan. 

Pada suatu hari, saat memancing, mata kailnya disambar ikan mas yang sangat besar. 

Toba sangat gembira, dan dibawanya ikan besar itu ke rumah. 

Tapi saat Toba ingin memotong ikan itu, Tiba-tiba ikannya menghilang. Dan di hadapannya berdiri seorang perempuan cantik. 

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
Mohon tunggu...

Lihat Konten Travel Story Selengkapnya
Lihat Travel Story Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun