Mohon tunggu...
Isti Yogiswandani
Isti Yogiswandani Mohon Tunggu... Lainnya - Penulis buku Kidung Lereng Wilis(novel) dan Cowok Idola (Kumpulan cerpen remaja)

Suka traveling, dan kuliner.

Selanjutnya

Tutup

Nature Pilihan

Kiat IRT Hemat dan Smart, Memasak Sayur dari Tanaman Pekarangan

12 Mei 2023   11:22 Diperbarui: 12 Mei 2023   13:00 1093
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ontong atau jantung pisang (dokpri) 

Dari botok, lodeh, tumis, gulai ontong, dll. 

Biasanya jantung pisang dibuang agar pertumbuhan buah optimal saat sudah terbentuk beberapa tandan. 

Buah pisang ini semakin ke bawah semakin mengecil. Jika ontongnya tidak di buang, dan tandan terlalu banyak, ukuran buah pisang tidak bisa besar karena terlalu banyak tandan. 

Namun sayang kalau ontongnya dibuang, sebab ternyata banyak manfaat nya. 

Dilansir dari laman pertanian www. distani. tulangbawangkab,. go. id, 

Jantung pisang mampu mengontrol kadar gula dalam darah bagi penderita diabetes. 

Ini karena jantung pisang mengandung beberapa vitamin yang mampu mengontrol kadar gula. 

Bahkan bisa mengurangi infeksi dan peradangan yang menyerang kekebalan tubuh. 

 Jantung pisang juga memiliki sifat anti inflamasi dan anti bakteri yang khasiatnya sama dengan madu.

Sejalan dengan ini, Alodokter. com juga menyatakan banyaknya manfaat jantung pisang, yaitu :

1. Membantu mengontrol kadar gula darah. 

Jantung pisang  memiliki indeks glikemik yang rendah, sehingga saat dikonsumsi tidak akan meningkatkan gula darah secara drastis.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
  7. 7
  8. 8
  9. 9
  10. 10
  11. 11
Mohon tunggu...

Lihat Konten Nature Selengkapnya
Lihat Nature Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun