Mohon tunggu...
Irwan Rinaldi Sikumbang
Irwan Rinaldi Sikumbang Mohon Tunggu... Freelancer - Freelancer

menulis untuk menikmati kehidupan

Selanjutnya

Tutup

Worklife Artikel Utama

Outing yang Bukan Sekadar Rekreasi, Ada Sesi dari Hati ke Hati

18 Desember 2022   04:42 Diperbarui: 18 Desember 2022   13:43 593
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilustrasi outing dengan teman kantor (Gamnar dari grid.id)

Ada juga pemilihan karyawan yang serba ter (terlucu, tersimpatik, tergalak, dan sebagainya), biar terasa lebih ramai.

Tukar menukar kado dan juga pembagian door prize menjadi bagian terakhir agar semua karyawan tidak buru-buru meninggalkan acara. 

Pada Minggu pagi, kembali dilakukan senam pagi dan sarapan. Setelah itu acara bebas hingga jadwal kepulangan pada siang hari menuju Jakarta.

Nah, dari sekian banyak mata acara di atas, yang menjadikan FPK punya nilai plus, bukanlah puncak acara yang menjadi ajang mengeluarkan bakat para karyawan.

Ilustrasi outing kantor cabang sebuah BUMN|dok. A. Retyana Putra/makassar.tribunnews.com
Ilustrasi outing kantor cabang sebuah BUMN|dok. A. Retyana Putra/makassar.tribunnews.com

Tapi, acara "dari hati ke hati"- lah, yang membuat seseorang mendapat "rapor", berupa pandangan orang lain terhadap dirinya.

Jadi, kelemahan dan juga kehebatan seseorang di mata banyak orang akan terbaca, yang dikumpulkan dari hasil kuesioner.

Acara tersebut membuat para karyawan deg-degan, apalagi yang tergolong kelompok atasan. 

Soalnya, tak jarang atasan terlihat merah mukanya, jika rapornya ada yang jelek. Atasan tersebut adalah para kepala bagian, wakil kepala divisi, dan kepala divisi.

Hasil kuesioner akan dibacakan selengkapnya dan siapa yang menulis tidak akan ketahuan, karena memang tidak perlu mencantumkan nama.

Pada kuesioner, sebagian pertanyaan berupa pertanyaan terbuka, artinya pengisi bebas menulis apapun. 

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Worklife Selengkapnya
Lihat Worklife Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun