Mohon tunggu...
Inung Kurnia
Inung Kurnia Mohon Tunggu... Penulis - Gemar berbagi kebaikan melalui tulisan

Ibu dari Key dan Rindang

Selanjutnya

Tutup

Nature Artikel Utama

Sedotan Plastik, Seberapa Serius Cemari Lingkungan?

7 Maret 2022   20:04 Diperbarui: 9 Maret 2022   17:06 1427
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Sedotan plastik (dokpri)

Ketua Asoasiasi Daur Ulang Plastik, Christine Halim, menilai edukasi terhadap warga agar terbiasa memilah sampah plastik bisa sangat membantu menjaga kesinambungan siklus dan ritme industri daur ulang plastik.

Bagi I Made Janur Yasa, pendiri The Plastic XChange, sebuah organisasi nirlaba lingkungan berbasis Bali, juga sependapat. Bahwa persoalan sampah plastic, kuncinya ada pada pembiasaan warga untuk memilah sampah dari lingkungan terdekat. "Seperti olah raga, pemilihan sampah plastik tak sekadar teori. Perlu praktik berulang, kalau perlu hingga 1.000 kali agar menjadi bagian dari kesadaran banyak orang," ujarnya.

Nah supaya persoalan sampah plastic ini bisa segera teratasi, mari kita turut ambil bagian dalam gerakan zero sampah plastic. Tidak harus dengan program yang muluk-muluk atau wah, cukup dengan tindakan bijak menggunakan produk plastic, itu sudah sangat membantu. Yuk peduli lingkungan agar bumi yang kita wariskan kepada anak cucu tetap sehat dan lestari..

Mampang Prapatan 7 Maret 2022

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Nature Selengkapnya
Lihat Nature Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun