~Putus asa, sedih, merasa tak berdaya, tak berguna.Â
~Gairah seks berubah.Â
~Menjadi perokok, peminum dan bahkan menjadi pecandu narkoba.Â
~Pola tidur terganggu, energi menurun, rasa lelah yang hebat.Â
~Aktivitas sehari-hari terganggu atau bahkan tidak bisa melakukan.Â
~Hilangnya kemampuan untuk memahami situasi dan orang-orang disekitar.Â
Lantas apa yang menjadi penyebabnya?Â
Banyak faktor yang mempengaruhinya, antara lain :
* Kecelakaan yang menimbulkan cidera di kepala.Â
* Faktor genetik atau keturunan.Â
* Kekerasan dalam rumah tangga, pelecehan seksual atau pemerkosaan, perampokan.Â
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!