Mohon tunggu...
Ika Sunarmi
Ika Sunarmi Mohon Tunggu... Guru - Guru dan Penulis

Ketika sebuah karya selesai ditulis, maka pengarang tak mati. Ia baru saja memperpanjang umurnya lagi. (Helvy Tiana Rosa)

Selanjutnya

Tutup

Foodie Pilihan

Daun Labu Kuning: Manfaat, Efek Samping, dan Resepnya

18 November 2020   20:04 Diperbarui: 18 November 2020   20:16 4368
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Daun labu dipercaya dapat meningkatkan kesuburan. Hal tersebut karena daun labu memiliki kemampuan untuk meregenerasi kerusakan testis dan meningkatkan spermatogenedis. 

6. Mengatur Kadar Gula Darah

Daun labu memiliki efek mengurangi gula darah, sehingga baik dikonsunsumsi oleh penderita diabetes.

7. Antibakteri

Daun labu juga memiliki manfaat antibakteri. Sehingga bisa melawan berbagai penyakit yang berasal dari bakteri.

8. Meningkatkan Daya Tahan Tubuh

Daun labu juga memiliki kandungan protein yang tinggi. Sehingga, daun labu bisa meningkatkan sistem kekebalan tubuh

Itulah delapan manfaat daun labu. Namun, jika dikonsumsi secara berlebihan, daun labu juga dapat menimbulkan berbagai masalah bagi kesehatan. Berikut ini, beberapa gangguan kesehatan yang mungkin timbul.

1. Penyebab Batu Ginjal

Kandungan asam oksalat pada daun labu memang tidak begitu besar dan tidak dikategorikan beracun, namun jika dikonsumsi secara berlebihan dapat menimbulkan efek samping, seperti batu ginjal.

2. Menyebabkan Hiperkalemia

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Foodie Selengkapnya
Lihat Foodie Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun