Karena, lancar atau tidaknya anak masuk sekolah terlalu pagi sebetulnya bukan dikarenakan sanggup atau tidaknya kondisi fisik anak. Melalui pembiasaan, anak-anak usia SMA ini bisa saja dibiasakan untuk melakukan aktivitas meski waktunya terlalu pagi.
Namun yang perlu diingat adalah hal-hal lain yang menunjang kesiapan anak dan juga tenaga pengajar untuk berangkat ke sekolah. Mulai dari jarak dari rumah ke sekolah, keberadaan transportasi umum, bahkan kesiapan para wali murid sendiri. Nah, inilah yang perlu juga dipikirkan oleh para pengambil kebijakan pendidikan utamanya di setiap daerah.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H