Pengendalian dan pemberantasan rabies memerlukan kerja sama dari banyak sektor. Dari sektor kesehatan manusia, kesehatan hewan, kesehatan lingkungan, serta partisipasi dan kesadaran masyarakat. Tidak gampang memang, tapi mungkin saja apabila semua pihak bahu membahu, maka cita-cita mulia menjadi bagian dari masyarakat global untuk bebas dari rabies di tahun 2030 bisa diwujudkan. Aamiin ...
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!