Mohon tunggu...
Indri Permatasari
Indri Permatasari Mohon Tunggu... Buruh - Landak yang hobi ngglundhung

Lebih sering dipanggil landak. Tukang ngglundhung yang lebih milih jadi orang beruntung. Suka nyindir tapi kurang nyinyir.

Selanjutnya

Tutup

Sosbud Pilihan

Katanya Sih Perempuan Makin Enggan Diajak Hidup Susah

16 September 2019   08:16 Diperbarui: 16 September 2019   08:25 218
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

"Berdasarkan hasil survey, makin banyak perempuan yang enggan diajak hidup susah"

***

Begitulah kira-kira inti sebuah artikel dari media daring beberapa waktu lampau. Banyak kemudian yang merespon dengan berbagai tanggapan mulai dari yang serius, guyon, sarkas, sampai yang sensitif melankolis karena sebagian besar orang menganggap perempuan makin matre.

Baiklah. Sebagai bagian dari semesta warganet negara ples enam dua yang konon katanya harus kritis dalam menyikapi segala isu krusial yang sedang bergolak, maka izinkanlah saya untuk ikut urun rembug mengenai persoalan yang satu ini.

***

Jadi begini, menurut saya koq hasil riset itu sangat manusiawi ya.

Gimana coba kalau kita ubah subyeknya menjadi laki-laki. Apakah kata enggan itu akan serta merta berubah menjadi senang.

"Berdasarkan hasil survey, makin banyak laki-laki yang senang diajak hidup susah"

Hmm...sepertinya koq saya yakin enggak bakal jadi gini.

Maka dari itu dapatlah kita tarik sedikit simpulan gegabah, bahwasanya hipotesis dalam penelitian itu bukanlah semata karena perempuan adalah mahluk yang matre.

Karena siapapun yang hidup di dunia ini pastilah menginginkan kehidupan yang gampang-gampang saja. Gak pake susah kalau bisa.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
Mohon tunggu...

Lihat Konten Sosbud Selengkapnya
Lihat Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun