Jika lebih banyak lemak menumpuk di aliran darah, maka hal ini dapat menyebabkan penyempitan dan pengerasan arteri akibat penumpukan plak lemak di dinding arteri. Sebuah kondisi berbahaya karena meningkatkan risiko penyakit jantung.Â
Ulasan tentang bahaya akibat konsumsi gula berlebihan di atas maka semakin mendesak betapa pentingnya pelabelan bagi kandungan gula dan pemanis buatan dalam produk minuman kemasan.Â
Semoga bermanfaat.Â
Salam sehat @hensa17.Â
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H